Monday , January 20 2025 | 19:14

Perjanjian Kerja Sama Pembangunan Tahap II BLKK

Semarang – Dilaksanakan penandatangan Perjanjian Kerja Bersama Bantuan Bangunan Fisik BLK Komunitas Tahap II guna pembangunan Workshop Kejuruan dengan nilai Bantuan 500 juta rupiah yang dilaksanakan pada hari Senin Tanggal 22 April 2019 di Auditorium BBPLK Semarang. Acara tersebut dihadiri oleh 42 BLK Komunitas penerima bantuan.

 

Check Also

Forum Group Discussion (FGD) Alumni Pelatihan Vokasi dan Peningkatan Produktivitas

Semarang – BBPVP Semarang menyelenggarakan Forum Group Discussion (FGD) Alumni Pelatihan Vokasi dan Peningkatan Produktivitas …

Naker Fest Semarang 2024

Semarang – Naker Fest diselenggarakan sebagai platform kolaborasi dan inspirasi, dengan tujuan untuk memperkuat sinergi …